JAMBI - Kementerian Agama (Kemenag) telah menyusun jadwal imsakiyah Ramadhan 1446 H untuk panduan umat muslim di Indonesia salah satunya di Kota Jambi, Provinsi Jambi.
Dikutip dari laman Antara, imsak dapat diartikan sebagai peringatan yang menunjukkan dalam beberapa saat lagi proses ibadah puasa akan segera dilakukan.
Sehingga waktu imsak biasa dijadikan sebagai penanda agar setiap orang dapat segera menyudahi makan atau minumnya ketika sahur.
Sementara itu, jatuhnya waktu berbuka puasa adalah saat adzan Maghrib berkumandang.
Agar tak terlewat waktu imsak dan buka puasa, Anda bisa melihat jadwal imsakiyah Ramadhan 2025 Kota Jambi yang ada di artikel ini.
https://bimasislam.kemenag.go.id
Editor: Dodi Saputra